Pages

Wednesday, August 12, 2015

Enjoy my music

Screenshot_2015-03-02-13-56-11_1

Aku pernah baca di sebuah blog, yang bilang gini “Kita lebih menyukai lagu yang sesuai, minimal nyrempet2 dikit sama situasi hati kita saat itu”.

Hmm..klo dipikir2 sih, ada benernya juga.

Klo aku dulu, suka sama lagu2 yang easy listening. Biasanya sih alirannya slow rock gitu. Tapi entah mulai kapan, aku sekarang mulai suka denger lagu2 yang agak ngebit, yang liriknya gak panjang, tapi musiknya bisa bikin ni badan goyang2 kayak orang digigit semut.

Nah, klo saat ini (saat tulisan ini dibuat), aku lagi dengerin lagunya Cha Tae Hyun, yang berjudul “because I love you”. Lagu ini pertama kali aku denger di film “Speedy scandal”. Lagunya bener2 mengalun indah. Apalagi klo liat di Youtube, yang ada artinya. Maklum, lagu ini lagu korea. Love banget sama this song.. Open-mouthed smile

Trus, aku lagi gandrung banget sama lagunya Kis Band di album “Story of me”. Lagu2 yang aku suka di album itu antara lain ‘berbohonglah’, ‘Esa hilang dua terbilang’, ‘Sad but true (hati-hati)’, ‘Sayang pasti kita bisa’, ‘Hangover’. Kis Band emang sih punyanya orang Bali, tapi di beberapa lagunya ada yang make bahasa Indonesia.

Nah, dari beberapa lagu itu, kira2 ada yang bisa nebak gak situasi hatiku sekarang?

0 comments:

Post a Comment